Pemerintah perlu lebih memperhatikan sektor hilir

Penanangan kegiatan hilir sektor minyak dan gas perlu dipertimbangkan secara serius oleh legislatif dalam pembahasan Rancangan Undang Undang (RUU)…

Pembenahan Sektor Migas Harus Dimulai dari Perubahan Pola Pikir

Metrotvnews.com, Jakarta: Tahun ini, Rancangan Undang-Undang (RUU) Migas diwacanakan akan dibahas oleh DPR dan pemerintah. Draf RUU Migas versi…

Koalisi CSO Mendesak adanya Transparansi Cost of Recovery dalam Revisi UU Migas

Publish What You Pay (PWYP) Indonesia menghimbau agar pemerintah menindaklanjuti rekomendasi dari Tim Reformasi Tata Kelola Migas terkait isu-isu…

Jokowi Diminta Ungkap Penyimpangan Impor Minyak Petral

By Pebrianto Eko Wicaksono on 18 Mei 2015 at 09:46 WIB Liputan6.com, Jakarta - Presiden Joko Widodo (Jokowi) diminta memerintahkan Menteri Energi…

Audit Investigatif dan Audit Forensik atas Petral Mutlak Dilakukan

SIARAN PERS Untuk diberitakan pada 17 Mei 2015 dan setelahnya Koalisi Masyarakat Sipil yang concern di isu-isu Migas dan Pertambangan, Publish What…

Audit Investigasi dan Audit Forensik Adalah Suatu Keharusan untuk Petral

Publish What You Pay (PWYP) Indonesia, sebuah koalisi masyarakat sipil yang peduli pada isu minyak dan gas, mendukung presiden Indonesia yang…

PWYP: Dirjen Migas Harus Jadikan Nawa Cita Pedoman Pengelolaan Migas

"Dirjen Migas baru harus menempatkan Nawa Cita sebagai pedoman pengelolaan Migas di Indonesia, terutama terkait strategi ketahanan energi dan semakin…

Renegosiasi Kontrak Karya Harus Jadi Fokus Dirjen Baru

Metrotvnews.com, Jakarta: Manajer Advokasi dan Jaringan Publish What You Pay (PWYP) Indonesia Aryanto Nugroho memaparkan sektor minerba harus menjadi…

Dirjen Migas dan Minerba Terpilih Diminta Tuntaskan Sejumlah Pekerjaan Rumah

JAKARTA – Kinerja Direktur Jenderal Migas, I Gusti Nyoman Wiratmaja Puja dan Dirjen Minerba, Bambang Gatot sangat dinanti sejumlah kalangan. Publish…